Laporan Pembuatan Papercraft Kelinci
LAPORAN PRA KU MEMBUAT PAPERCRAFT KELINCI DAN LATARNYA I. Alat dan Bahan : 1. Kertas foto 2. Gunting ...
https://smansaximia3kel1.blogspot.com/2015/09/membuat-papercraft-kelinci.html
LAPORAN PRA KU
MEMBUAT PAPERCRAFT KELINCI
I.
Alat dan Bahan :
1. Kertas foto
2. Gunting
3. Double tape
4. Kertas karton tebal
5. Kulit biji padi
6. Pewarna hijau
7. Toples
8. Stik es krim
9. Kawat
10. Triplek
9. Kawat
10. Triplek
11. Cat air
12. Kuas
13. Air
14. Lem tembak
15. Lem kayu
16. Strobilus
17. Kertas kado
18. Kardus
19. Cutter
20. Alat tulis
12. Kuas
13. Air
14. Lem tembak
15. Lem kayu
16. Strobilus
17. Kertas kado
18. Kardus
19. Cutter
20. Alat tulis
II.
Langkah Kerja
Prakarya yang kami
buat terdiri dari tiga bagian utama, antara lain papercraft kelinci itu
sendiri, mainan kellinci, dan alas berumput. Langlah-langkah membuatnya sebagai
berikut:
A.
Membuat Kelinci
1. Download
bahan gambar paper craft kelinci yang bisa didownload di sini
kemudian print gambar
tersebut.
2. Siapkan gunting dan
bahan yang sudah di print
3. Gunting pola gambar dengan hati-hati
4. Lipat daerah yang terdapat lingkaran hijau dan biru, kemudian beri double tape pada setiap daerah yang terdapat lingkaran hjau dan biru.
5. Rekatkan bagian yang telah diberi double tape pada pasangannya seperti gambar dibawah ini. Lakukan sampai semuanya selesai
6. Lalu akan terbentuk bagian bagian badan kelinci
seperti pada gambar di bawah. Langkah selanjutnya adalah menggabungkan badan
badan kelinci tersebut.
7. Gabungkan badan kelinci bagian bawah dan bagian atas pada daerah yang terdapat lingkaran biru.
8. Pasang kepala kelinci tersebut dan juga pasang telinganya di kepala nya.
9. Jadilah kelinci tersebut.
10. Langkah selanjutnya untuk membuat kelinci yang satunya (kelinci yang sedang duduk) langkahnya hampir sama dengan cara membuat kelinci yang sedang berdiri. Hasilnya akan jadi seperti pada gambar di bawah ini.
B. Membuat Mainan Kelinci.
Cara membuat mainan kelinci
1. Siapkan alat dan bahan.
2. Bagian pertama adalah membuat lingkaran mainan menggunakan toples.
3. Lubangi toples menggunakan kawat yang sudah dipanaskan
4. Ambil stik es krim, kemudian tempelkan pada dinding luar toples melingkar seperti pada gambar
5. Ambil potongan kardus kemudian kelupaslah salah satu sisinya menjadi seperti gambar dibawah ini. Panjang kardus sama dengan keliling bagian dalam toples.
6. Tempel kardus pada bagian dalam toples seperti gambar
7. Potong 2 buah triplek dengan ukuran sekitar 2x18cm. Lubangi pada bagian tengahnya. Ambil salah satu, kemudian pasang pada bagian dalam lingkaran. Usahakan lubang tripleks sejajar dengan lubang toples. Fungsi triplek ini sebagai penyokong saat toples berputar.
8. Bagian kedua ialah membuat penyangga mainan. Bentuk kawat seperti pada gambar dibawah.
9. Potong 2 buah tripleks ukuran kurang lebih 25x15cm.
10. Cari posisi yang sesuai untuk menempatkan kawat yang sudah dibentuk pada tripleks. Kemudian lubangi triplek pertama, sehingga posisinya seperti gambar dibawah.
11. Tempelkan stik es krim pada bagian bawah untuk memposisikan agar kawat tidak bergeser seperti gambar dibawah ini.
12. Tambahkan lem lagi. Kemudian tutup dengan tripleks yang kedua. Penyangga mainan sudah jadi.
13.Ambil penyangga mainan kemudian pasang tripleks ukuran 2x18cm seperti pada gambar dibawah.
14. Selanjutnya pasang mainan yang berbentuk lingkaran pada kawat seperti gambar dibawah ini. Usahakan agar toples jangan sampai retak. Mainan kelinci sudah jadi.
15. Untuk memperindah, beri warna mainan dengan cat air.
C Membuat alas berumput dan pagar
1. Selanjutnya adalah membuat rumput-rumputan dari gabah (biji padi). Langkah pertama siapkan gabah, lalu rendamlah gabah tersebut kedalam air yang telah diberi pewarna hijau kira-kira selama 4-6 jam.
2. Lalu keringkan gabah yang telah direndam di bawah sinar matahari sampai gabah benar-benar kering.
3. Menyiapkan kertas karton tebal dan membungkusnya dengan kertas putih.
4. Lipat daerah yang terdapat lingkaran hijau dan biru, kemudian beri double tape pada setiap daerah yang terdapat lingkaran hjau dan biru.
5. Rekatkan bagian yang telah diberi double tape pada pasangannya seperti gambar dibawah ini. Lakukan sampai semuanya selesai
7. Gabungkan badan kelinci bagian bawah dan bagian atas pada daerah yang terdapat lingkaran biru.
8. Pasang kepala kelinci tersebut dan juga pasang telinganya di kepala nya.
9. Jadilah kelinci tersebut.
10. Langkah selanjutnya untuk membuat kelinci yang satunya (kelinci yang sedang duduk) langkahnya hampir sama dengan cara membuat kelinci yang sedang berdiri. Hasilnya akan jadi seperti pada gambar di bawah ini.
B. Membuat Mainan Kelinci.
Cara membuat mainan kelinci
1. Siapkan alat dan bahan.
2. Bagian pertama adalah membuat lingkaran mainan menggunakan toples.
3. Lubangi toples menggunakan kawat yang sudah dipanaskan
4. Ambil stik es krim, kemudian tempelkan pada dinding luar toples melingkar seperti pada gambar
5. Ambil potongan kardus kemudian kelupaslah salah satu sisinya menjadi seperti gambar dibawah ini. Panjang kardus sama dengan keliling bagian dalam toples.
6. Tempel kardus pada bagian dalam toples seperti gambar
7. Potong 2 buah triplek dengan ukuran sekitar 2x18cm. Lubangi pada bagian tengahnya. Ambil salah satu, kemudian pasang pada bagian dalam lingkaran. Usahakan lubang tripleks sejajar dengan lubang toples. Fungsi triplek ini sebagai penyokong saat toples berputar.
8. Bagian kedua ialah membuat penyangga mainan. Bentuk kawat seperti pada gambar dibawah.
9. Potong 2 buah tripleks ukuran kurang lebih 25x15cm.
10. Cari posisi yang sesuai untuk menempatkan kawat yang sudah dibentuk pada tripleks. Kemudian lubangi triplek pertama, sehingga posisinya seperti gambar dibawah.
11. Tempelkan stik es krim pada bagian bawah untuk memposisikan agar kawat tidak bergeser seperti gambar dibawah ini.
12. Tambahkan lem lagi. Kemudian tutup dengan tripleks yang kedua. Penyangga mainan sudah jadi.
13.Ambil penyangga mainan kemudian pasang tripleks ukuran 2x18cm seperti pada gambar dibawah.
14. Selanjutnya pasang mainan yang berbentuk lingkaran pada kawat seperti gambar dibawah ini. Usahakan agar toples jangan sampai retak. Mainan kelinci sudah jadi.
15. Untuk memperindah, beri warna mainan dengan cat air.
C Membuat alas berumput dan pagar
1. Selanjutnya adalah membuat rumput-rumputan dari gabah (biji padi). Langkah pertama siapkan gabah, lalu rendamlah gabah tersebut kedalam air yang telah diberi pewarna hijau kira-kira selama 4-6 jam.
2. Lalu keringkan gabah yang telah direndam di bawah sinar matahari sampai gabah benar-benar kering.
3. Menyiapkan kertas karton tebal dan membungkusnya dengan kertas putih.
4. Memberi lem kayu
pada karton yang sudah dibungkus.
5. Menaburkan gabah
pada karton dan menunggu sampai lem kering.
6. Meniriskan agar gabah yang tidak menempel berguguran.
7. Buat pagar dengan stik es krim.
8. Alas berumput sudah jadi.
8. Tambahkan hiasan berupa strobilus
D. Setelah semua
bagian sudah jadi, langkah terakhir adalah menggabungkan antara papercraft
kelinci, mainan kelinci, dan alas berumput.